بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيم

Ayruel Blog(Hak Cipta Milik ALLAH…silahkan copy paste…)

Apa itu Dunia dan Kehidupan?

Posted by Ayruel pada 26 Juli 2009

bismillahirrohmanirrohim

Assalamu Alaikum Warohmatullohi Wabaroikaatuh
Alhamdulillah..
Begitu banyaknya pemahaman manusia akan hidup serta dunia..membuat kita terseret akan paham2 yang tidak Islam.ada yang mengatakan Dunia adalah panggung sandiwara.ada yang mengatakan bahtera menuju sebuah pulau.dll
Baiklah tanpa bertele2 dan tanpa mengambil pendapat dari agama lain ,yang akan mengakibatkan mereka tersinggung serta sakit hati…
ok Langsung aja kita buka dalil Alqur’annya :
20. Ketahuilah, bahwa sesungguhnya kehidupan dunia itu hanyalah permainan dan suatu yang melalaikan, perhiasan dan bermegah-megah antara kamu serta berbangga-bangga tentang banyaknya harta dan anak, seperti hujan yang tanam-tanamannya mengagumkan para petani; kemudian tanaman itu menjadi kering dan kamu lihat warnanya kuning kemudian hancur. Dan di akhirat (nanti) ada azab yang keras dan ampunan dari Allah serta keridhaan-Nya. Dan kehidupan dunia ini tidak lain hanyalah kesenangan yang menipu. (QS. 57:20)
—————————–
world-earth-day
Ach…kayaknya dach paham semua…mengenai penjelasannya ..saya tunggu dari para komentator…
Semoga bermanfaat dan
Wassalam

26 Tanggapan to “Apa itu Dunia dan Kehidupan?”

  1. lovepassword said

    Kalo ada lagu dunia ini panggung sandiwara kayaknya juga masih lumayan masuk akal. Dunia ini hanyalah permainan. Tetapi banyak dari para pemainnya yang begicu serius dalam permainan itu. Maklumlah pemain-pemain profesional. 😉

  2. Dunia adalah nyata mayanya…Salam blogger!!!

  3. Assalamu’alaikum…

    Kita hanya singgah sebentar saja didunia, dunia adalah ladang akhirat, tempat kita bercocok tanam, mempersiapkan bekal untuk akhirat kita. Rasulullah SAW bersabda :”Berlakukah engkau didalam kehidupan duniamu layaknya seorang asing atau seorang musafir dalam perjalananya“ (Diriwayatkan oleh al-Bukhari).
    Allah SWT berfirman: “Dan tiadalah kehidupan dunia ini melainkan senda gurau dan main-main.Dan sesungguhnya akhirat itulah yang sebenarnya kehidupan, kalau mereka mengetahui.” (QS.Al Ankabuut [29]: 64). Jadi, janganlah kita tertipu oleh dunia, sampai kita melalaikan akhirat kita.

    Wa’alaikum salam,
    Dewi Yana

    • Waalaikum salam

      makasih sekali atas tambahan penjelasannya ya ukhti…
      semoga bermanfaat bagi kita semua…amiin

      yup ..jangan lalikan akhirat…ech dach sholat semua blom..

      wassalam

  4. adi isa said

    saya suka dengan kata terakhir yang di bold itu…

    “…kesenangan yang menipu…”

    that’s I mean my brother, new post
    I like this post.

  5. dasir said

    Benar-benar Alloh dalm alqur’an telah memperingatkan kita tntg tipu daya dunia yang hanya sementara.
    Panggung sandiwara yang melenakan pemainnya,,

  6. Assalamu’alaikum,

    Alhamdulillah, komentarnya Mas Ayruel sudah tampil kok, mungkin kemarin ini karena gangguan koneksi internet kali, jadi komentar Mas Ayruel lama tampilnya. Terima kasih ya Mas, senang mengenal Mas Ayruel, semoga silaturahim kita selalu terjaga.

    Dewi Yana

  7. Assalamu’alaikum,

    Mas Ayruel, terima kasih atas komentarnya. InysaAllah, apa yang Mas kemukakan sebagai bahan diskusi kita kali ini, sudah bisa dilihat diblog saya. Seperti yang sebelumnya, karena agak panjang, jadi tidak saya tulis disini. Saya sungguh senang mengenal Mas Ayruel yang selalu bisa membangkitkan semangat siapa saja untuk belajar, dengan menghidupkan diskusi. Mas Ayruel, satu-satunya komentator yang seperti itu, dan saya sangat berterima kasih.

    Dewi Yana

  8. Dono said

    Assalamualaikum wr.wb, pak Ayruel Chana,
    Allah S.W.T pun juga berpesan kepada rasulallah :
    Wahai Muhammad,jangan engkau cintai dunia ini,sesungguhnya dunia ini bukan kepunyaanmu.

    Wassalam,
    Dono.

  9. Assalamu’alaikum,

    Amiin ya Mujiibas saailiin, jazaakumullah ya ikhwah fillah.

    Dewi Yana

  10. refa said

    Berbahagialah orang yang hatinya tidak terikat dengan hiruk-pikuk dunia (zuhud). Seperti Usman r.a yang menyedekahkan ratusan unta semata-mata berharap ridla Allah swt. Atau Sayidina Ali yang meletakkan jabatan Khalifah dan meminta kaum muslimin memilih ulang. Masih ada kisah Khalifah Umar b. Abd Al Aziz yang mengembalikan seluruh harta bendanya ke baitul mal saat diangkat menjadi Khalifah. Dan masih banyak contohnya dalam sejarah Islam.
    Untuk orang-orang seperti itulah dunia hanya sebuah permainan yang tidak akan mengikat hati. Orang-orang yang seluruh urat syarafnya bergetar seirama dengan getaran Al Qur’an.
    Tulisan yang sungguh-sungguh mencerahkan.
    Salam takzim dan hormat selalu.

  11. haniifa said

    Assalamu’alaiku, @Saudaraku.
    Sebenarnya udah lama saya baca artikel ini, tapi jadi malu sendiri mau komentar… hehehe

    Salam hangat selalu saudara.

    #Haniifa.

  12. shahil said

    Assalaamualaikum.

    Selamat berpuasa dengan jayanya untuk semua pembaca Muslim.

    Dunia pada kebaikan adalah tempat mencari keredhaan ALLah Taala.

    Dunia pada kerugiaan ialah apabila lalai dalam mentaati ALLah Taala.

    Muslim terbaik ialah “singa di siang hari tetapi abid di malam hari”

    Dunia adalah permainan jika hidup hanya menyedut dan mengeluarkan nafas hanyalah seperti nafas sapi.

    Dunia adalah syurga orang kafir kerana orang kafir membujur lalu melintang patah tanpa ada hukum halal haram.

    Hanya sedikit sahaja…

    Wassalam
    http://shahil.wordpress.com

  13. batjoe said

    ass..
    dini hari mengy\unjungin teman2 yang mempunyai wawasan yang luas buat hati yang lagi gundah gulana.
    bagaiman kabarnya mas kok?
    semoga masih seger dan masih dalam Rahmat Allah SWT.
    malem menjelang didni hari mas
    salam hangat

  14. berry said

    dunia itu “brengsek” bagi orang yang menjalankannya dalam keadaan susah, dan penuh cobaan..
    dunia itu bagaikan “surga” bagi orang yang memiliki segalanya (material)…

    berry udah mencoba ntuk menjadi orang yang baik,, namun perbuatan itu hanya sementara bery lakukan….
    cobaan terus-menerus datang dalam hidp berry. baik secara pribadi, maupun keluarga berry…

    huhu.

    • adit said

      anda salah mas berry, semua yang dimiliki manusia, baik harta atapun kemampuan dsb, adalah pada hakikatnya hanya dipinjamkan Allah, jadi yang memberi manfaat ya Allah juga, ada lho, mas, orang yang punya segalanya, tapi kalau Allah “mencegah” kemanfaatan semua barang yang ia punya, maka ia seakan-akan tidak memiliki apa-apa. hal itu sudah terbukti, contohnya saya. jadi, sikap yang terbaik adalah terima saja apa yang diberikanNya, karena pada hakikatnya hidup itu pada hari ini bahagia, besoknya sengsara karena musibah. jadi kayak lautan aja, ada pasang surut.
      wassalam.

  15. ozan said

    dunia ini bagaikan bangkai….. orang yang mengejar dunia sma hal nya seperti anjing yang mengejar bangkai……

    • Good Takdir said

      hanya orang yang bodoh, malas, dengki dan tidak berguna saja yang menyebut dunia itu bagai bangkai…
      kalau menurutku Dunia itu SORGA… dari aku kecil hingga sekarang.

      kalau saudara ozan mungkin pendapatan dan pengeluarannya sangat tidak seimbang sehingga kecewa dan menyalahkan dunia. makanya jangan nongkrong dan melamun aja. mending mikir mengenai masa depan yang lebih berguna…

  16. dunia adalah pilihan

  17. rifai said

    kita hidup di dunia untuk mencari amal baik dan amal buruk.

Tinggalkan Balasan ke adi isa Batalkan balasan